Situs resmi untuk anime TV dari manga The Tale of the Outcasts (Nokemono-tachi no Yoru), karya Makoto Hoshino, telah mengungkapkan tujuh anggota seiyuu lainnya untuk seri anime tersebut.

Seiyuu baru beserta karakternya adalah:

Makoto Furukawa sebagai Holmes dan Atsushi Abe sebagai Watson

Anime Nokemono-tachi no Yoru Ungkap 7 Anggota Seiyuu Lainnya 1

Gara Takashima sebagai Iberta

Anime Nokemono-tachi no Yoru Ungkap 7 Anggota Seiyuu Lainnya 2

Hidenori Takahashi sebagai Stanley dan Kลtarล Nishiyama sebagai Shura

Anime Nokemono-tachi no Yoru Ungkap 7 Anggota Seiyuu Lainnya 3

Iori Saeki sebagai Vivian dan Shizuka Itou sebagai Lucia

Anime Nokemono-tachi no Yoru Ungkap 7 Anggota Seiyuu Lainnya 4

Anime ini akan tayang perdana di Tokyo MX pada 8 Januari, dan kemudian akan tayang di YTV dan BS Fuji. Seri ini akan mendapatkan penayangan lebih dahulu pada 23 Desember di Shinjuku Wald 9 di Tokyo dengan para seiyuu yang hadir.

Anime Nokemono-tachi no Yoru Ungkap 7 Anggota Seiyuu Lainnya 5

Anime ini dibintangi oleh:

  • Ayana Taketatsu sebagai Wisteria
  • Katsuyuki Konishi sebagai Marbas
  • Ryota Ohsaka sebagai Snow
  • Risa Imayanagi sebagai Diana
  • Junichi Suwabe sebagai Naberius
  • Ryotaro Okiayu sebagai Danchล (Komandan Ksatria Pedang Salib)
  • Kentarล Kumagai sebagai Takenami
  • Yลซ Kobayashi sebagai Astaroth
  • Chitose Morinaga sebagai Maurie
  • Karin Oda sebagai Hariett
  • Yลซki Ono sebagai Luther
  • Shunsuke Takeuchi sebagai Dantalion
  • Yoshitsugu Matsuoka sebagai Citri

Staf untuk anime ini termasuk:

  • Sutradara: Yasutaka Yamamoto
  • Komposisi Seri: Kenichi Yamashita
  • Naskah: Kenichi Yamashita, Sayaka Harada, Yasutaka Yamamoto
  • Desain Karakter: Mina ลŒsawa
  • Desain Monster: Kanta Suzuki
  • Kepala Pengarah Animasi: Mina ลŒsawa, Hikaru Suzuki
  • Musik: Hiroaki Tsutsumi
  • Produksi Musik: Pony Canyon
  • Produksi Suara: Studio Mausu
  • Produksi Animasi: Ashi Productions

Ayana Taketatsu membawakan lagu pembuka berjudul “Ashita no Katachi” (Shape of Tomorrow) dan Hakubi membawakan lagu penutup berjudul “Rewrite.”

Hoshino meluncurkan manganya di Weekly Shonen Sunday dari Shogakukan pada Agustus 2019. Manga ini telah tamat pada April 2021. Jilid kedelapan atau jilid terakhirnya telah dirilis bersama dengan jilid ketujuh pada Mei 2021.

Seven Seas Entertainment merilis manganya dalam bahasa Inggris dan menjelaskan ceritanya:

Wisteria adalah seorang gadis yatim piatu yang tinggal di sudut Imperium Britania pada akhir abad ke-19. Hidupnya sunyi dan suram, sampai dia bertemu Malbus, makhluk abadi yang kuat tetapi sama-sama kesepian dengan penampilan berbulu, yang diburu oleh para pemburu. Bersama-sama, Wisteria dan Malbus menjelajahi Imperium, yang dihuni oleh manusia dan binatang mirip manusia, untuk mencari tempat di mana mereka bisa hidup bersama dengan damai.

Mitลhan

Anime Tsundere Akuyaku Reijล Lieselotte Ungkap Seiyuu Lainnya dan Artis Lagu Tema

Previous article

Sagiri Izumi dari Eromanga Sensei Menginspirasi JAV

Next article

Comments

More in Anime

You may also like